Menyongsong Swasembada Anggur Misa

Sudah lupa kapan pastinya, mungkin kira-kira awal tahun 2000-an, saya membaca artikel menarik di Tabloid Mingguan KONTAN tentang swasembada pangan. Sudah lupa juga judulnya, namun di dalamnya juga membahas tentang peluang swasembada anggur misa bagi kebutuhan peribadatan Gereja Katolik. Anggur misa harus import. Begitu juga hosti dibuat menggunakan tepung gandum, yang juga import. Penulis artikel di… Baca Selengkapnya